"Bersatu, Bergerak, Membangun Negeri"


Breaking

KWARDA SULTRA OPEN DONASI BENCANA BANJIR

Panflet Kwarda Sultra Open Donasi Bencana Banjir

Kendari, 12 Mei 2019

Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Sulawesi Tenggara membuka donasi bencana banjir yang melanda beberapa desa di Konawe Utara. Donasi tersebut terdiri atas uang tunai, sembako dan pakaian yang dapat langsung dikirimkan ke Kantor Kwartir Daerah Sulawesi Tenggara atau dapat juga menghubungi contack person yang tertera pada panflet yang telah di edar di media sosial.

Hal tersebut dilakukan sebagai bentuk kepedulian Kwartir Daerah Sulawesi Tenggara terhadap bencana yang melanda beberapa desa di Konawe Utara, selain open Donasi Kwarda juga menyiapkan Relawan "Pramuka Peduli" yang akan diterjunkan membantu masyarakat yang terkena banjir.

selain itu, Ketua Kwartir Daerah H. Irawan Laliasa beserta jajaran juga telah melakukan kunjungan dan peninjauan langsung lokasi terkena banjir di Wilayah Bendungan Ameroro Kabupaten Konawe,
Diwaktu yang sama, Tim Satuan Pramuka Peduli Kwarda Sultra jg meninjau lokasi banjir di kecematana Wanggudu Kabupaten Konawe Utara,

Admin.

No comments:

Post a Comment